Posts

Cerita pendek creepypasta

Cerita Creepypasta Mungkin kalian sudah sering mendengar tentang creepypasta. Berikut cerita creepypasta :  Creepypasta Lavender Town Syndrome Kisah Lavender Town Syndrome adalah kasus bunuh diri dan penyakit yang terjadi pada anak berusia 7-12 tahun beberapa bulan setelah Pokemon Red dan Green rilis di Jepang, 27 Februari 1996. Rumor mengatakan bahwa kasus tersebut hanya terjadi setelah anak-anak memainkan gamenya yang sudah mencapai Lavender Town. Musik dalam Lavender Town memiliki frekuensi yang sangat tinggi, hanya anak-anak dan remaja yang masih muda dapat mendengarnya, karena telinga mereka belum sepenuhnya berkembang. Sahabat anehdidunia.com setidaknya ada dua ratus anak dilaporkan telah bunuh diri dengan cara gantung diri atau terjun dari ketinggian. Sedangkan yang tidak melakukannya, merasakan sakit kepala yang parah setelah mendengarkan musik Lavender Town. Creepypasta ini sepertinya terinspirasi oleh pengumuman tingginya kasus bunuh diri di Jepang yang dikeluarkan pada tahun

Pengertian Tuyul Dan 5 Hal Yang Harus Diketahui Tentang Tuyul

Image
TUYUL Tuyul  (bahasa Jawa:  thuyul ) dalam mitologi hanya pulau jawa, dan sekitarnya,terutama di Pulau Jawa, adalah makhluk halus berwujud orang kerdil dengan kepala gundul dari jenis jin ifrit. Penggambaran lainnya yang tidak disepakati semua orang adalah kulit berwarna keperakan, bersifat sosial (dalam pengertian memiliki masyarakat dan pemimpin), serta bersuara seperti anak ayam. Tuyul dapat dipekerjakan oleh seorang majikan manusia untuk alasan tertentu, terutama mencuri (uang). Untuk menangkal tuyul, orang memasang yuyu di sejumlah sudut rumah karena tuyul dipercaya menyukai yuyu sehingga ia lupa akan tugas yang dibebankan pemiliknya. Kejadian tuyul dipercaya berasal dari janin orang yang keguguran atau bayi yang mati ketika lahir. Karena berasal dari bayi, karakter tuyul juga seperti anak-anak: gemar bermain (seperti laporan orang melihat sejumlah tuyul bermain pada tengah malam, dsb.). Tetapi di dalam kepercayaan agama samawi (Islam, Kristen, Yahudi) Tuyul adalah mak

Penjelasan Lengkap Tentang Kuntilanak Dan Cerita Citra Prima Bertemu Kuntilanak Merah di Kuburan Casablanca

Image
KUTILANAK  Biasanya Kuntilanak muncul ditandai dengan sebuah suara tertawa cekikikan wanita, bau amis maupun melati, dan sering ditemui sedang duduk diatas pohon. Namun untuk hantu yang satu ini memiliki 2 jenis, yaitu Kuntilanak putih dan Kuntilanak merah, dimana keduanya sama – sama hantu menyeramkan, namun memiliki kasta yang berbeda.Untuk Kuntilanak merah sendiri, merupakan jenis Kuntilanak yang memiliki tingkat lebih tinggi dibanding Kuntilanak putih, bisa dibilang ia adalah ratu atau pemimpin dari Kuntilanak putih. Memiliki ukuran tubuh yang lebih tinggi, kekuatan gaib yang lebih besar, dan tentunya lebih menyeramkan dan ditakuti.Biasanya kemunculannya ditandai dengan aroma bau amis, dan muncul ditempat – tempat yang sepi dan hening, sama seperti pada mitor terowongan Casablanca yang menurut cerita masyarakat, ada sosok Kuntilanak merah dilokasi tersebut yang sering menampakan diri. Perbedaan Kuntilanak Merah Dengan Kutilanak Biasa Kuntilanak merah  adalah kuntilan

Penjelasan Lengkap Tentang Pocong Menurut wrongtime123

Image
POCONG  Banyak orang yang telah mempercayai bahwa pocong merupakan arwah yang gentayangan karena ketika orang tersebut meninggal, tali pengikatnya tidak dilepas entah itu karena di sengaja ataupun tidak. Pocong adalah sesosok hantu dengan wujud manusia yang telah meninggal dan telah dikafani dengan wajah yang seram dan sangat mengerikan. Pocong memang dianggap sebagai hantu yang sangat menyeramkan. Apalagi bagi mereka yang percaya bahwa hantu ini ada karena merupakan bentuk protes dari orang yang telah meninggal akibat ketika proses pemakamannya seseorang lupa membuka ikatan kafannya saat kuburannya ditutup. Sehingga tidak ayal bila banyak orang yang menggambarkan hantu pocong tersebut seperti melompat-lompat. Selain itu penggambaran hantu pocong juga dikenal dengan penampakan hantu yang memiliki wajah rata tanpa ekspresi dan putih pucat dengan lubang mata yang berongga . Ada tiga versi mengani asal-usul sosok hantu pocong yang ada di Indonesia, yaitu: LUPA TALI PENGIKAT

Hantu La Planchada Asal Meksiko dan Mitos Hantu Penghuni Suku Dayak Asal Indonesia

Image
LA PLANCHADA DAN  MITOS HANTU PENGHUNI SUKU DAYAK Mungkin kalian sudah tau tentang hantu yang berada diluar negeri dan diindonesia. Diindonesia sangat banyak cerita hantu dan diluar negeri pun sangat banyak cerita hantunya. Dimeksiko ada hantu yang bernama La Planchada dan diindonesia ada hantu penghuni suku dayak. Berikut ini cerita La Planchada dan Mitos Hantu Suku Dayak : La Planchada La Planchada adalah cerita hantu terkenal di Meksiko. Menurut cerita yang beredar pada tahun 1930-an, ada seorang perawat bernama Eulalia yang bekerja di Rumah Sakit Juarez di Mexico City. Sosok Eulalia dikenal dengan wanita yang rapi dalam berpakaian. hantu ini dipercaya merupakan arwah dari seorang perawat bernama Eulalia. Bersumber dari salah satu cerita yang tersebar pada tahun 1930, Eulalia dikisahkan bekerja di Rumah Sakit Juarez, Meksiko. Ia dikenal sebagai sosok wanita yang sangat rapi dalam hal berpakaian. Oleh sebab itu, ia menyandang julukan “La Planchada” yang  berarti “wani

Cerita horor di waduk Sermo

Image
Waduk Sermo Tentunya sudah banyak yang mengenal salah satu obyek wisata yang terdapat di Kulon Progo yang satu ini. Namun tak sedikit pula yang belum mengetahui obyek wisata ini. Waduk Sermo, merupakan salah satu obyek wisata yang terletak di kecamatan Kokap, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta. Waduk Sermo ini diresmikan oleh presiden Soeharto pada tanggal 20 November 1996. Waduk ini terletak sekitar 10 km dari kota Wates. Seperti waduk-waduk yang ada di Indonesia lainnya, tentu terdapat hal-hal aneh dan mistis. Banyak yang mengatakan bahwa waduk Sermo memiliki cerita kejadian horor, terlebih mereka yang berasal dari Kulon Progo. Untuk lebih jauh membahasnya, simaklah artikel ini hingga akhir. Waduk Sermo terletak di desa Hargowilis, kecamatan Kokap, Kulon Progo, salah satu kabupaten di Yogyakarta. Untuk menjangkau ke tempat tersebut dapat menggunakan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum yang melewati rute Waduk Sermo. Dari arah manapun tempat ini dapat dijangkau, misalnya